Setelah pertarungan politik dalam pemilihan ketua MPR Zulkifli Hasan, banyak yang berharap suhu politik agak mereda. Bagaimana tanggapan Anda?
Foto: Reuters
Iklan
Pertarungan politik antara aliansi PDIP dan Koalisi Prabowo berlanjut dalam pemilihan Ketua MPR, yang akhirnya meloloskan Zulkifli Hasan dari PAN. Berbagai tanggapan kami rangkum dalam Storify ini: