1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

Festival Film Berlinale

19 Februari 2005

BERLIN:

Film Iran-Irak berjudul " Turtles Can Fly", arahan sutradara Bahman Ghobadi meraih hadiah film perdamaian dalam festival film Berlinale yang ke-55. Filmnya mengisahkan kelompok warga Kurdi yang hidup dalam kemiskinan disebuah kamp pengungsi diperbatasan Iran-Irak. Sementara hadiah utama dalam festival film Berlinale, akan diserahkan hari ini.