Gempa Bumi Guncang Spanyol
13 Agustus 2007Iklan
MADRID: Gempa bumi berkekuatan 5,1 pada skala Richter mengguncang Spanyol dan menimbulkan ketakutan serta mengejutkan ribuan orang. Meskipun demikian tidak sampai menimbulkan korban luka. Juga tidak dilaporkan adanya kerusakan bangunan yang berat. Pusat gempat terletak sekitar 160 kilometer di selatan ibukota Spanyol, Madrid.