1. Buka konten
  2. Buka menu utama
  3. Buka situs DW lainnya

Pengadilan Kasus Pembunuhan Massal di Srebrenica

14 Juli 2006

DEN HAAG:

Sebelas tahun setelah kasus pembunuhan massal di Srebrenica,Mahkamah penjahat perang PBB di Den Haag, mulai mengadili perwira militer yang terlibat. Secara keseluruhan diajukan tujuh mantan perwira militer dan polisi Serbia-Bosnia. Lima diantaranya didakwa melakukan pembunuhan massal. Dalam kasus pembunuhan massal di Srebrenica, bulan Juli 1995, yang ketika itu secara resmi berada dibawah perlindungan PBB, 8 ribu warga Muslim dibunuh.